Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Harga Ikan Pari Hias dan Konsumsi (Hidup, Frozen, Segar, Asap, dll)

Harga Ikan Pari Hias dan Konsumsi (Hidup, Frozen, Segar, Asap, dll)


Ada banyak hewan air yang bisa dipelihara sekaligus dikonsumsi dan salah satunya adalah ikan pari. Harga ikan pari hias dan konsumsi baik hidup, fresh, segar, dan asap beragam.

Jenis Ikan Pari di Pasaran

Umumnya, untuk konsumsi, harga ikan pari 1 kg berdasarkan ukuran dan kondisinya. Untuk harga ikan pari kecil, tentunya lebih murah.

Di sisi lain, harga ikan pari asap per kg bisa lebih murah daripada ikan yang masih hidup. Meski begitu, masih lebih murah lagi nilai jual ikan pari baby.

Sementara itu, ikan pari hias dibedakan harganya berdasarkan jenisnya. Menurut beberapa aquascaper, harga ikan pari air tawar murah.

Baca Juga: Harga Kerang Bambu per Kg dan 500 Gr (Segar, Hidup, Frozen, & Matang)

Jenis dan harga ikan pari air tawar memang cukup beragam dibandingkan pari laut. Ini karena tidak semua ikan pari laut boleh diperjualbelikan.

Banyak jenis ikan pari air laut yang dilindungi karena jumlahnya semakin sedikit. Berbeda dengan ikan pari air tawar yang populasinya masih banyak.

Itu juga yang mempengaruhi harga ikan pari laut hias lebih mahal. Meskipun begitu, untuk harga ikan pari air tawar black diamond bisa dibanderol jutaan rupiah.

Harga pari air tawar tersebut cukup bersaing dengan harga ikan pari motoro. Seekor ikan pari motoro bisa mencapai jutaan rupiah lebih.

Mengetahui harga ikan pari air tawar hias yang mahal, bagaimana jika dibandingkan harga ikan pari asap?

Tentunya, harga ikan pari asap akan lebih murah. Ini karena ikan pari yang ditangkap bukan jenis ikan pari hias.

Juga dikenal dengan ikan pe, harga ikan pe per kg mencapai ratusan ribu rupiah. Anda bisa langsung membelinya di lapak jual ikan pari asap.

Apalagi ikan pari jual belinya sangat mudah. Anda bahkan bisa memilih ikan pari asap, frozen, fillet, dan masih banyak lagi.

Sebelum mengetahui harga ikan pari hias dan konsumsi, Anda juga perlu mengetahui jenis-jenis ikan pari hias dan konsumsi. Berikut rinciannya.


Harga Ikan Pari Hias dan Konsumsi (Hidup, Frozen, Segar, Asap, dll)


Jenis Ikan Pari Hias dan Konsumsi

Jenis-Jenis Ikan Pari Hias

  • Leo X Motorola Stingray
  • Tiger Stingray
  • Parnaiba River Stingray
  • Smooth Back River Stingray
  • Bigtooth River Stingray
  • Pure Black Diamond Stingray
  • Flower Stingray

Jenis-Jenis Ikan Pari Konsumsi

Umumnya, ikan pari konsumsi adalah jenis ikan pari air laut. Nah, dari sekian banyak ikan pari air laut, hanya ada dua yang legal dan umum dipasarkan.

Anda bisa membeli jenis ikan pari kekeh dan ikan pari kikir. Namun, di Indonesia, yang paling umum ditemukan adalah ikan pari kikir.

Ini karena persebaran ikan pari kikir yang cukup luas di Indonesia. Juga dikenal dengan nama toka-toka atau pari ketoka, populasinya tersebar mulai Jawa hingga Kalimantan. 

Bukan jenis ikan pari besar, pari kikir hanya mampu tumbuh hingga 24 cm. Ciri fisiknya adalah bentuk tubuh yang cenderung bulat dan pipih dengan ekor agak pendek.

Sementara itu, pari kekeh sangat umum di luar negeri. Terkenal dengan pertumbuhan yang lambat, ikan pari jenis ini memiliki harga tinggi.

Selain itu, pari kekeh memiliki tingkat reproduksi rendah. Namun, ini tidak membuat populasinya punah meskipun banyak yang mengonsumsinya.

Baca Juga: Harga Jual Teh Rosela Merah dan Ungu di Pasaran serta Njon Mart Online

Hal ini karena adanya peraturan khusus mengenai kapan boleh menangkap pari kekeh. Selain itu, para pemancing yang ingin menangkap pari kekeh harus sudah memiliki izin khusus

Berbeda dengan ikan pari pada umumnya, ikan pari kekeh mempunyai bentuk tubuh memanjang. Bagian kepala dan siripnya pipih dengan totol putih di sekujur tubuhnya.

Pilihlah jenis ikan pari yang tepat untuk dikonsumsi. Namun, sebaiknya pilih yang paling mudah didapatkan.

Sebelum mengetahui harga ikan pari hias dan konsumsi, sebaiknya Anda mengetahui kandungannya. Ini khusus untuk jenis ikan pari konsumsi.


Harga Ikan Pari Hias dan Konsumsi (Hidup, Frozen, Segar, Asap, dll)


Kandungan Gizi Ikan Pari per 100 Gr

  • 84 kkal Kalori.
  • 19,1 gr Protein.
  • 0,1 gr Karbohidrat.
  • 170 mg Fosfor.
  • 0,9 mg Zat Besi.
  • 4 mg Kalsium.

Selain itu, ikan pe mengandung vitamin D, vitamin B2, vitamin B3, natrium, dan kalium. Ada juga zinc, vitamin A, dan vitamin B1, lalu berapa harga ikan pari hias dan konsumsi? Tentunya berbeda dengan harga kerang dara.

Baca Juga: Harga Bunga Telang Kering, Segar, Bubuk di Pasaran dan Njon Mart Online

Harga Ikan Pari Hias dan Konsumsi

Harga Ikan Pari Hias

Jenis Ikan Pari

Harga per ekor

Leo X Motorola Stingray

Rp 11.000.000

Tiger Stingray

Rp 19.000.000

Parnaiba River Stingray

Rp 22.000.000

Smooth Back River Stingray

Rp 42.500.000

Bigtooth River Stingray

Rp 35.000.000

Flower Stingray

Rp58.000.000

Pure Black Diamond Stingray

Rp500.000000

Harga Ikan Pari Konsumsi

Jenis Ikan Pari Konsumsi

Harga per ekor

Ikan Pari Asap 1 ekor 

Rp5.500

Ikan Pari Kodok 1 kg Segar 

Rp40.00

Ikan Pari Frozen 1 kg 

Rp55.000

Ikan Pari Asap 500 gr 

Rp57.999

Ikan Pari Fillet 1 kg 

Rp66.000

Ikan Pari Segar Fresh Hidup 1 kg 

Rp75.000

Ikan Pari 1 kg 

Rp110.000

Sebagai informasi, harga ikan pari hias dan konsumsi di atas kami rangkum dari berbagai macam sumber. Tentunya, harga ikan pari hias dan konsumsi bisa berubah sewaktu-waktu. Sama seperti harga teh herbal.

Pochin Pochini
Pochin Pochini Hello there! I Hope you like this content ..... Ngopi bareng yuk...

Posting Komentar untuk "Harga Ikan Pari Hias dan Konsumsi (Hidup, Frozen, Segar, Asap, dll)"